"Adab adalah Mahkota Kehidupan"
Kehormatan seseorang terletak pada adabnya. Adab adalah awal dari setiap ilmu, dasar dari setiap amal, dan hiasan bagi setiap prestasi.
"Disiplin Adalah Jalan Keberhasilan"
Disiplin yang kokoh akan membawa seseorang menuju kesuksesan dunia dan akhirat, sebagai bentuk ibadah kepada Allah.
"Prestasi Tanpa Ibadah adalah Kosong"
Prestasi dunia hanya bermakna jika dilandasi oleh niat ikhlas dan ketaatan kepada Allah. Tanpa ibadah, segala prestasi adalah kesia-siaan.